Translations:Applications/37/id: Difference between revisions
Appearance
Created page with 'Selalu bekerja dan tidak pernah bermain akan membuat hidup tertekan. Itu sebabnya KDE SC menyediakan berbagai games untuk menghibur atau bahkan membuat Anda sibuk selama berjam-j...' |
(No difference)
|
Revision as of 05:31, 15 July 2010
Selalu bekerja dan tidak pernah bermain akan membuat hidup tertekan. Itu sebabnya KDE SC menyediakan berbagai games untuk menghibur atau bahkan membuat Anda sibuk selama berjam-jam. Games kartu, permainan menghindari bola yang memantul, atau bahkan games penaklukkan dunia, semua tersedia di komputer Anda. Namun Anda harus hati-hati juga karna bisa jadi Anda nanti akan menjadi kecanduan.